
Sign up to save your podcasts
Or


Subscriber-only episode
Di dunia ini ada ikatan tak terlihat, namun itu tak akan putus. Itu adalah ikatan persaudaraan. Namun, apakah ikatan itu benar-benar tak tergoyahkan? Cerita Lee Kai Fung kali ini menjelaskan bahwa ikatan tak tergantikan antara seseorang dan orang-orang terdekatnya adalah sesuatu yang tak sekonyong-konyong muncul, tapi harus ditumbuhkan dan dibina secara terus-menerus. Dalam bab ini pendengar akan ikut merasakan bagian pahit dari kisah kehidupan Lee yang penuh perjuangan. Di dalamnya para pendengar juga akan memperoleh gambaran tentang dunia kerja keras yang tak kenal ampun.
By GEMA!Subscriber-only episode
Di dunia ini ada ikatan tak terlihat, namun itu tak akan putus. Itu adalah ikatan persaudaraan. Namun, apakah ikatan itu benar-benar tak tergoyahkan? Cerita Lee Kai Fung kali ini menjelaskan bahwa ikatan tak tergantikan antara seseorang dan orang-orang terdekatnya adalah sesuatu yang tak sekonyong-konyong muncul, tapi harus ditumbuhkan dan dibina secara terus-menerus. Dalam bab ini pendengar akan ikut merasakan bagian pahit dari kisah kehidupan Lee yang penuh perjuangan. Di dalamnya para pendengar juga akan memperoleh gambaran tentang dunia kerja keras yang tak kenal ampun.