Teks Deskripsi adalah teks yang menggambarkan suatu objek secara detail sehingga orang yang membacanya/mendengarnya seolah-olah mengetahui betul objek tersebut. Berikut langkah-langkah dalam menyajikan teks deskripsi. 1) Menetapkan Tema Tulisan, 2) Menentukan Tujuan Tulisan, 3) Mengumpulkan Bahan Tulisan, 4) Membuat Kerangka Tulisan, 5) Mengembangkan Kerangka Tulisan.