Show Box

Milly & Mamet


Listen Later

Showbox mengundang festival co-director Europe on Screen 2019, Nauval Yazid, untuk hadir di studio dan ngobrolin film-film yang ditonton seminggu terakhir. Mulai dari “Bumblebee,” “Spider-Man Into the Spider-Verse” sampai “Kuldesak” yang tahun ini genap berusia 20 tahun. Ulasan utama episode kali ini adalah film “Milly & Mamet,” drama komedi yang paling ditunggu-tunggu penonton film Indonesia dan terutama fansnya geng Cinta.  Seseru apa sih film ini? Apakah sebagus yang diharapkan? Simak diskusi Lisa, Angga dan Nauval tentang karya terbaru Ernest Prakasa ini. 




Tontonan Minggu Ini (- 13 menit) 


Lisa: Bumblebee, One Cut of the Dead


Angga: Kuldesak


Nauval: Bumblebee, Kuldesak, Spider-Man: Into the Spider-Verse




Ulasan Utama


Milly & Mamet (- 9 menit)


Spoilers (- 22 menit)




Powered by Firstory Hosting
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Show BoxBy Box2BoxID