Monotasking
Tindakan ini disebut Monotasking. Ini juga merupakan salah satu cara gaya hidup Hygge yang pernah saya bahas. Dalam pengertiannya Monotasking merupakan tindakan hanya melakukan satu tugas atau aktivitas saja, dengan perhatian penuh dalam satu waktu.