Hi, aku Hilya! Kali ini aku mau buat segmen khusus mengenai Personality Genetic Insting pada STIFIn. Yep, karena aku bertipe Insting dan Insting ini cukup jarang populasinya, maka aku mau coba share tentang kehidupanku sebagai seorang Insting dan caraku memaksimalkan potensi diri. Enjoy!