
Sign up to save your podcasts
Or


Halo dulur pendengar! Kembali lagi bersama kolaborasi paling 'mbois', kali ini kembali menceritakan kegigihan Bhisma dan perannya di perang Bharatayudha. Nah kolaborasi ini mencoba menceritakan dunia perwayangan dengan bumbu referensi pop culture. Dengerin sekarang ya!
NANGGAP WAYANG dipandu oleh: Ekanda & Diko Herditya.
By Box2BoxIDHalo dulur pendengar! Kembali lagi bersama kolaborasi paling 'mbois', kali ini kembali menceritakan kegigihan Bhisma dan perannya di perang Bharatayudha. Nah kolaborasi ini mencoba menceritakan dunia perwayangan dengan bumbu referensi pop culture. Dengerin sekarang ya!
NANGGAP WAYANG dipandu oleh: Ekanda & Diko Herditya.