Santapan Rohani

Natal Sederhana nan Istimewa


Listen Later

Natal akan segera tiba, membawa kehangatan dan sukacita bagi kita semua. Di tengah kenaikan inflasi, harga pangan, dan biaya hidup yang terus meningkat, bagaimana kita dapat merayakan Natal dengan penuh makna? 

Yesus sangat memahami betapa sulitnya tantangan kehidupan di dunia ini. Dia sendiri pernah menjalaninya. Kehidupan-Nya sangat sederhana, semenjak lahir hingga mati-Nya, dan semua proses dijalani-Nya dalam kesetiaan. Hasrat-Nya adalah menjangkau setiap orang yang berada dalam kesulitan, ketidakpastian, dan ketakutan hidup sehari-hari, serta menunjukkan nilai mereka yang sesungguhnya bagi-Nya.

Baca artikel secara online, klik https://bit.ly/3NxB29O.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Santapan RohaniBy Our Daily Bread Ministries


More shows like Santapan Rohani

View all
Tentang Rasa by Tentangrasa

Tentang Rasa

2 Listeners