Podcast Pedoman mengenal Allah episode kedua kali ini akan membahas tentang pentingnya rasa butuh kepada Allah SWT.
Modal menuju jalan allah swt adalah mempunyai rasa butuh kepada allah. Para Arifin mempunyai perasaan itu dan kemudian mendapatkan limpahan nikmat dari allah SWT. Orang-orang Arifin termasuk dalam kategori orang-orang yang diampuni oleh allah, baik dosa masa lalunya maupun dosa masa depannya. Dan mereka juga menjadi tibulqulub, penyembuh dari hati.