E MannA

Renungan (47) - MERAYAKAN PASKAH


Listen Later

Keluaran 12:14 menerangkan bahwa Paskah harus dipelihara sebagai satu hari raya. Sama halnya dengan hari raya roti tidak beragi (12:17). Hari raya meliputi makan dan kenikmatan. Tiap kali kita makan tanpa kenikmatan sebagai tujuannya, itu hanyalah makan biasa. Makan Paskah disebut berhari raya Paskah, karena merupakan makan untuk kenikmatan.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

E MannABy E MannA