Halo Sobat HIHI! Setelah sekian lama menunggu, akhirnya IR-Pedia hadir kembali nih! Konten menarik dari Departemen Intrakulikuler dan Akademik (INKA) Komahi kali ini banyak mengulik mengenai berbagai dinamika politik yang terjadi di kawasan Timur Tengah. Pada episode kali ini, yang akan menjadi tuan rumah dari Podcast SIRI IR-Pedia adalah Lukas Singarimbun (HI 18), serta Angeline Chiquita (HI 19), bersama narasumber yang ngga kalah keren yaitu Alfin Febrian (HI 18), dan Fadhil Haidar (HI 18). Udah pada penasaran dong tentunya? Yuk langsung sikat! Kredit musik: Sejenis Alec Koff. (2020). Funny background music [Copyright free]