
Sign up to save your podcasts
Or


Kalian pernah tau ga sih kalau ada masa dimana laki2 dan perempuan mendapat hak yang berbeda dengan laki2 disaat mereka bekerja di perkantoran, padahal beban kerja mereka sama. Hari2 ini ada ga di antara kalian yang masih merasakan perbedaan antara menjadi laki2 dan perempuan di dunia kerja? Nah! kali ini @mivtarizky & @rmrandir membahas tentang cerita2 yang kita rasakan sebagai HeadHunter dan HR tentang "gender di perkantoran", buat kalian yang ingin tau dan mungkin ingin belajar bagaimana harus bersikap dalam menghadapi isu ini, yuk langsung dengerin!!
By Randi & MivtaKalian pernah tau ga sih kalau ada masa dimana laki2 dan perempuan mendapat hak yang berbeda dengan laki2 disaat mereka bekerja di perkantoran, padahal beban kerja mereka sama. Hari2 ini ada ga di antara kalian yang masih merasakan perbedaan antara menjadi laki2 dan perempuan di dunia kerja? Nah! kali ini @mivtarizky & @rmrandir membahas tentang cerita2 yang kita rasakan sebagai HeadHunter dan HR tentang "gender di perkantoran", buat kalian yang ingin tau dan mungkin ingin belajar bagaimana harus bersikap dalam menghadapi isu ini, yuk langsung dengerin!!