Apa yang kamu pikirkan jika mendengar kata ‘Sampah Organik’? ya, kita pasti berpikir tentang sesuatu yang jorok atau kotor dan harus disingkirkan.
Tapi, tahukah kamu ternyata sampah organik dapat dimanfaatkan bahkan menjadi sesuatu yang memiliki nilai lebih lho! Salah satunya yaitu mengubah sampah organik menjadi bahan baku untuk energi terbarukan.