
Sign up to save your podcasts
Or


Kali ini kita kedatangan narasumber yang spesial, Hans Christian atau yang lebih dikenal dengan nama Hansboling. Ia adalah seorang influencer yang berfokus pada gaya hidup sehat. Di akun Insgramnya Hans sering berbagi info mengenai nutrisi dan fitness, Ia bahkan sudah menerbitkan buku yang berisi katalog kalori dari makanan-makanan yang ada di sekitar kita. Bersama Hans saya berbincang mengenai diet. Sebenarnya apa sih definisi diet, bagaimana menerapkan diet dengan baik, serta apa tips dan trik agar kita bisa menjalani diet kita secara konsisten. Mari temukan jawabannya dalam perbincangan kami.
By Dokter Pribadi5
11 ratings
Kali ini kita kedatangan narasumber yang spesial, Hans Christian atau yang lebih dikenal dengan nama Hansboling. Ia adalah seorang influencer yang berfokus pada gaya hidup sehat. Di akun Insgramnya Hans sering berbagi info mengenai nutrisi dan fitness, Ia bahkan sudah menerbitkan buku yang berisi katalog kalori dari makanan-makanan yang ada di sekitar kita. Bersama Hans saya berbincang mengenai diet. Sebenarnya apa sih definisi diet, bagaimana menerapkan diet dengan baik, serta apa tips dan trik agar kita bisa menjalani diet kita secara konsisten. Mari temukan jawabannya dalam perbincangan kami.