Mereka yang tulus akan selalu bertahan dengan kamu yang ceroboh.Memiliki sahabat yang tulus itu seperti mendapatkan bahagia tanpa direncanakan.untukmu terimakasih selalu menjadi tempat segala sesuatu yang selalu ingin aku ceritakan. Kamu berharga bagi ku yang tidak ada arah.