
Sign up to save your podcasts
Or


Ahli Taurat bertanya kepada Tuhan “Siapakah sesamaku manusia untuk kukasihi?” Tuhan menjawab bahwa dia memerlukan sesamanya manusia untuk mengasihi dia. Ahli Taurat mengira dirinya memiliki kekuatan untuk mengasihi orang lain. Tetapi Tuhan memberitahunya. Kamu adalah orang yang kasihan. Kamu memerlukan orang lain untuk mengasihimu. “Perbuatlah demikian,” maksud Tuhan sebenarnya bukanlah menyuruh dia berbuat demikian. Melainkan agar ia sadar bahwa dengan berbuat demikian ia mengenal bahwa dirinya bukanlah orang Samaria itu. Melainkan justru adalah orang yang terluka itu. Tidaklah mungkin mendapatkan hayat kekal dengan tingkah laku kita sendiri. Perbuatlah dan kita akan tahu bahwa kita tidak akan dapat melakukannya. Anda memerlukan orang lain untuk membela kasihani Anda. Hanya Tuhan Sang Kekal adalah sesama kita. Kita memerlukan Dia untuk mengasihi kita.
By E MannAAhli Taurat bertanya kepada Tuhan “Siapakah sesamaku manusia untuk kukasihi?” Tuhan menjawab bahwa dia memerlukan sesamanya manusia untuk mengasihi dia. Ahli Taurat mengira dirinya memiliki kekuatan untuk mengasihi orang lain. Tetapi Tuhan memberitahunya. Kamu adalah orang yang kasihan. Kamu memerlukan orang lain untuk mengasihimu. “Perbuatlah demikian,” maksud Tuhan sebenarnya bukanlah menyuruh dia berbuat demikian. Melainkan agar ia sadar bahwa dengan berbuat demikian ia mengenal bahwa dirinya bukanlah orang Samaria itu. Melainkan justru adalah orang yang terluka itu. Tidaklah mungkin mendapatkan hayat kekal dengan tingkah laku kita sendiri. Perbuatlah dan kita akan tahu bahwa kita tidak akan dapat melakukannya. Anda memerlukan orang lain untuk membela kasihani Anda. Hanya Tuhan Sang Kekal adalah sesama kita. Kita memerlukan Dia untuk mengasihi kita.