SISIFUN

SOKIN - #3 Arah gerak Himpunan kok gak konkret? Ketua HIMAKOM dan HIMA-AP menjawab


Listen Later

Sokin adalah segmen dimana kami mencoba menghadirkan sosok inspiratif yang bisa menjawab beberapa pertanyaan publik. Episode kali ini telah hadir sosok ketua Himpunan Mahasiswa Komunikasi dan Himpunan Mahasiswa Administrasi Publik yang akan menjawab tudingan arah yang tidak konkret pada program Himpunan Jurusannya. Fatkhul dan Mirna akan memaparkan kemana arah gerak yang konkret menurut mereka. Selamat Mendengarkan Sobat Funners!
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

SISIFUNBy STUDIO SIAR FISIP UNIDA