Bincang Manfaat - Podcast Sesa'at

Suami itu Pelayan bagi Istri dan Anak-anaknya| Bincang Manfaat | Mewujudkan Keluarga SAMARA


Listen Later

Melayani adalah khidmat. Yakni tindakan dan perbuatan suami menunaikan salah satu kewajibannya kepada istri dan anak-anaknya, untuk tegaknya sebuah makna "Ar rijalu qawwamuna 'alan nisa".
Khidmat bukanlah merendahkan martabat seorang suami sebagai Kepala Rumah Tangga. Melainkan bentuk cinta seorang suami kepada keluarganya, sekaligus sebagai pertanggung-jawaban suami kepada Sang Khaliq.
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Bincang Manfaat - Podcast Sesa'atBy Sejenak Sarat Manfa'at (Sesa'at)