katanya jaman udah modern, tapi gak jarang kedengeran narasi narasi seakan perempuan cuma hidup didapur, yang katanya kodrat perempuan itu ngurus rumah, ga perlu sekolah tinggi tinggi, 3M yang seharusnya Melahirkan, Menyusui, dan Menstruasi jadi 3M Menyapu, Mengepel, Memasak. dan perempuan dilarang untuk menjadi terlalu, "jangan terlalu pinter" "jangan terlalu menor" "jangan terlalu kritis" "jangan sekolah tinggi tinggi nanti susah dapet jodoh" Karena perempuan akan selalu menjadi terlalu untuk mereka yang ketakutan melulu