THE PAGE

The Classics: Take Out (2004)


Listen Later

THE PAGE  menelusuri lorong dan jalanan basah New York dalam Take Out (2004), film milik Sean Baker dan Shih-Ching Tsou tentang seorang imigran tak berdokumen yang bekerja sebagai kurir makanan demi melunasi utang ke lintah darat. Dalam episode ini, Riza dan Putra membahas bagaimana film ini memotret sisi kota yang jarang terlihat: pelanggan yang kasar, tekanan ekonomi sehari-hari, budaya tipping di Amerika, dan absurditas cara bertahan hidup dalam bayang-bayang kota yang tak pernah tidur.

The Classics berfokus pada film-film bersejarah yang dianggap memiliki peran penting dalam perkembangan dunia sinema.

THE PAGE adalah podcast eksklusif dari Jakarta Cinema Club yang membahas film dan literatur. Baca tulisan lainnya di ⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠jakartacinemaclub.com

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

THE PAGEBy Jakarta Cinema Club