E MannA

Tiada yang Mustahil Bagi Dia (PODCAST)


Listen Later

Rasul Paulus dalam 2 Korintus 4:7 mengalami hal ini dan berkata” … kekuatan yang melimpah-limpah itu berasal dari Allah, bukan dari diri kami.” Saudara saudari, kita harus memuji syukur kepada Allah, bahwa untuk mengalami kemenangan, Allah hanya mau kita percaya. Apakah percaya? Percaya adalah aku tidak bisa tetapi Allah bisa, percaya adalah semua adalah mustahil bagiku, tetapi bagi Allah tidak ada yang mustahil. Seperti yang dikatakan dalam Amsal 3:5 “Percayalah kepada TUHAN dengan segenap hatimu, dan janganlah bersandar kepada pengertianmu sendiri.” Kiranya kita memiliki sikap yang demikian di dalam hidup kita. Hari demi hari senantiasa bersandarkan Dia, berjumpa Dengan dia, dan mendapatkan Dia. Sehingga kita ada kekuatan untuk menempuh kehidupan yang berkemenangan di masa pandemi yang sulit ini.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

E MannABy E MannA