Reviewnesia Voice

Tips Lolos Beasiswa LPDP Magister Luar Negeri | Eps. 38


Listen Later

Di podcast #TipsUntukAnakHI kali ini, kita kehadiran Muhamad Ferdy Firmansyah yang merupakan awardee beasiswa Lembaga Pengelola Dana Pendidikan (LPDP) non LoA Magister Luar Negeri. Di podcast ini, Ferdy akan menceritakan proses seleksi dari mulai berkas hingga wawancara dan perbedaan bentuk beasiswa program prasejahtera dengan program lainnya. Jadii, langsung dengerin penjelasannya di podcast ini yaaa!
Instagram Ferdy: @hmferdy_
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Reviewnesia VoiceBy Reviewnesia Voice