Marhaban yaa Ramadhan, dibulan suci yang penuh berkah serta pengampunan ini. Kami dari Podcast Deras mau minta maaf bilamanan ada salah-salah kata atau ucapan yang menyinggung, khususnya para pendengar setia kita. Sebentar lagi Podcast Deras akan menghadirkan sekmen baru selama ramadhan simak penjelasannya di episode berikut ini.