kolomdeka

Trauma Kepala Pada Anak : Kapan Perlu CT scan ?


Listen Later

Terkadang saat anak atau bayi kita jatuh, kita langsung panik, dan sesegara mungkin menjumpai dokter kita supaya dilakukan CT scan pada anak kita. Padahal CT scan punya risiko radiasi yang tinggi, khususnya pda populasi anak. So kapan dilakukan? kemudian apa apa saja yang perlu diperhatikan paska trauma kepala pada anak? stay tunes...
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

kolomdekaBy deddy eka febri liestiadi