Musikalisasi Puisi

Tunggu Aku


Listen Later

Kita hanya dua insan yang dipertemukan tanpa meminta.
Yang dipisahkan tanpa peringatan.
Dan tetap melangkah dipenuhi oleh ingatan.
Kita layaknya pohon di atas tanah.
Yang suatu saat daunnya kering berguguran.
Dan ada beberapa ranting yang merasa kehilangan. Voice by Khaira Nur
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Musikalisasi PuisiBy Findras