Inkracht

15. Feel Sorry


Listen Later

Sejak COVID-19 melanda Indonesia, langkah penanaganan yang diambil pemerintah nyatanya tidak sesuai harapan. Beberapa pejabat justru abai, dan menganggap enteng. Belum lagi sifat keras terkait kebijakan yang nyatanya tidak relevan dengan situasi. Sementara, di beberapa negara lain, beberapa pejabat negara justru sampai mengundurkan diri karena merasa kinerjanya tidak maksimal.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

InkrachtBy Dita Moechtar & Aun Rahman