REPAIR

#30HariBersuara Day 3: Waktu


Listen Later

Bicara tentang waktu luang, mungkin sebagian besar dari kita berharap bisa punya banyak sekali waktu luang. 

Tapi ternyata menurut penelitian, waktu luang yang kelewat banyak sama ga baiknya dengan memiliki waktu luang yang sedikit. Waktu luang yang sedikit bikin kita stres. Sementara kalau waktu luang kita terlalu tinggi, kita juga berpotensi untuk jadi 'unhappy' karena berasa ga produktif. 


Source: https://www.apa.org/news/press/releases/2021/09/too-much-free-time 

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

REPAIRBy Nan_sky