50% masalah dalam hidup telah selesai—jika kita tenang di awal.Sebab kunci menghadapi masalah adalah bersikap tenang, dengan memperbanyak dzikir. 🤍Menghadapi masalah itu ibarat sedang berada di atas kapal di tengah hamparan lautan yang luas.Sering kali kita sudah gentar sebelum badai benar-benar datang.Kadang kita keliru membaca gelombang…Dan yang membuat kita tenggelam bukan karena badai itu sendiri, tapi karena kita tidak tenang dalam menghadapinya.Seperti halnya masalah hidup yang kerap datang.Bisa jadi, tujuannya bukan untuk menenggelamkan,tetapi untuk menguji: sejauh mana kita mengenal ketenangan.Ingatlah kisah Nabi Yunus ‘alayhis salaam…Yang tetap tenang, meski berada dalam perut ikan paus.Dan yang menyelamatkannya bukan kekuatan fisik—melainkan dzikirnya.Dzikir itulah yang menenangkan… dan akhirnya menyelamatkan.Semoga menjadi penguat dan pengingat untuk kita semua.Baarakallaahu fiykum… 🤲🏻💫✨