Pinter Politik

Apple vs Microsoft: Rival Jiplak dan Musuh Yang Diciptakan?


Listen Later

Dua entitas bisnis ini masuk dalam kelompok the big 5 IT companies bersama Google, Facebook dan Amazon, serta menjadi wajah pertarungan sistem operasi yang paling banyak digunakan di dunia saat ini Windows vs MacOS. Namun, sejarah dua perusahaan ini diwarnai oleh persaingan sengit, tuduhan saling jiplak, pernah pula saling membantu, dan tak jarang pula melibatkan intrik-intrik lobi politik dengan pemerintah, baik itu di AS maupun di negara lain, Lalu, seperti apa tarung sengit si empat kotak vs apel digigit ini?

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Pinter PolitikBy Pinter Politik

  • 5
  • 5
  • 5
  • 5
  • 5

5

1 ratings