Share Detalksify
Share to email
Share to Facebook
Share to X
By Detalksify
The podcast currently has 6 episodes available.
[Bahasa Indonesia]
Pernahkah kamu merasa takut, cemas, gelisah, atau tertinggal ketika melihat orang lain sudah memiliki sesuatu atau datang ke suatu tempat yang sedang digandrungi banyak orang? Ada kemungkinan kamu mengalami apa yang disebut dengan Fear of Missing Out alias FOMO. Ingin tahu apa saja gejala-gejalanya dan tips utk mengatasi? Cari tahu di episode terbaru kita “To bid FOMO” dan nikmati kembali hidupmu dengan sukacita!
[English]
Have ever felt scared, anxious, restless or left behind when seeing other people already have something or visited a place which is on a hype? You may be in a Fear of Missing Out or simply known as FOMO. Wanna know what are the symptoms and tips to overcome it? Find out in latest episode “To bid FOMO” and re-enjoy your life with joy!
Find us on instagram ! https:/www.instagram.com/detalksify/
Mencintai dan dicintai, memberi perhatian dan diberi perhatian adalah salah satu kebutuhan dasar manusia. Dengan melalukannya, kita memberikan makna tidak hanya bagi diri sendiri, tetapi juga untuk orang lain yang ada di sekitar kita. Namun ada satu pertanyaan kunci yang bisa kita tanyakan: Apakah cara mengkespresikan rasa cinta atau perhatian itu sama untuk setiap orang? Jauh sebelum mengajukan pertanyaan itu, patut untuk kita terlebih bertanya pada diri sendiri: Apa bentuk bahasa cinta yang membuat kita merasa dihargai, diperhatikan dan terpenuhi? Penasaran apa bahasa cinta kamu sendiri? Find out more in our Detalksify - Episode 5!
Hidup bisa penuh dengan kejadian-kejadian yang kurang menyenangkan, seolah kita tidak punya pilihan lain yang akan menuntun kita ke dalam hal yang lebih baik. Secara tidak sadar, kita mengkondisikan diri kita menjadi tidak berdaya dan tidak mencoba kembali ketika kesempatan datang. Sebelum terjerembab lebih jauh, kita bisa membuat situasi tidak berdaya ini untuk tidak dipelajari dan menciptakan dorongan untuk membuat diri kita terus maju dan berusaha! Selamat menikmati eposide ke-4 kita dalam “Unlearning Learned Helplessness”
Life can be full of unfortunate events, as if no altenative option will lead us to something better. Unconsciously, we conditioned ourselves to be helpless, and give no try when opportunity comes. Before it gets to deep, we can make this situation of being helpless unlearned and create sparks to push ourselves forward! Enjoy our 4th episode on “Unlearning Learned Helplessness”
Find us on instagram ! https://www.instagram.com/detalksify/
Hidup itu terdiri dari serangkaian kejadian yang menyenangkan dan kurang menyenangkan. Pernah terpikirkan bagaimana hal-hal ini terjadi dalam hidup Anda? Apakah Anda menyadari bahwa sebenarnya kita memegang kedali atas peristiwa-peristiwa dan hasil-hasilnya dalam hidup? Atau sebenarnya yang terjadi malah sebaliknya? Anda bisa temukan jawabannya dengan mendengarkan podcast ini dengan judul “Locus of Control”. Selamat menikmati!
Life consists of series of fortunate and unfortunate events. Ever wondered how those happen to you? Do you realize that it is actually us who take control of events and its results in life? Or rather it works the other way around? You can find the answers by listening to this podcast on “Locus of Control”. Enjoy!
Find us on instagram ! https://www.instagram.com/detalksify/
Masyarakat Skandinavia terkenal dengan kehidupannya yang seimbang dan sederhana, di mana Denmark sebagai salah satunya merupakan negara dengan penduduk paling bahagia di dunia. Sebagaimana kita sedang melalui kondisi pandemik, kita akan menjelaskan sebuah konsep kenyamanan masyarakat Denmark yang bernama Hygge (dibaca huu-ga). Ingin membuat hari-hari Anda lebih damai dan menenangkan? Hygge akan menyapa Anda dalam podcast kali ini.
Scandinavian societies are well-known for its balanced-life and simplicity, not to mention Danish people who are known as one of the happiest socities in the world. As we are going through the period of unprecedented condition due to the pandemic, we are happy to share with you the Danish coziness concept of Hygge (read hoo-ga). Care to make you days more soothing and serene? Let Hygge greet you through this podcast.
Find us on instagram ! https://www.instagram.com/detalksify/
Ketika kita merasa resah, cemas, dikesampingkan, kita tak akan berhenti untuk membandingkan diri kita dengan orang lain. Penasaran di mana kita bisa menemukan obatnya? Sebetulnya kita sudah memilikinya dalam diri kita selama ini. Benda ini dapat membuat kita menerima diri sendiri dengan lebih baik - untuk hal baik dan kurang baik - dan membuat kita lebih terpenuhi melalui hal-hal yang sederhana. Detalksify dengan senang mempersembahkan “Rasa Syukur”, di mana dengan dosis kecil saja bisa membuat hidup lebih bermakna.
In the time where we feel insecure, anxious, despised, we never stop comparing ourselves with others. Wondering where to look for the remedy? We actually have it all along within ourselves. It’s the thing that makes us accepting ourselves better - the good and the bad - and makes simple things more fulfilling. Detalksify is happy to present you “Gratitude”, where a single dose makes life worth living.
Find us on instagram ! https://www.instagram.com/detalksify/
The podcast currently has 6 episodes available.