Sungai Citarum memiliki peran penting bagi kehidupan masyarakat. Akibat perilaku manusia yang tidak memuliakan sungai dengan gemar membuang sampah sembarangan, menjadikan sungai sebagai tempat pembuangan limbah pabrik, dan penggundulan hutan membuat kualitas air Sungai Citarum drastis hingga tidak layak pakai hingga sungai Citarum mendapat julukan Sungai Tercemar Di Dunia. Dari permasalahan itu, munculah kebijakan dari pemerintah untuk merevitalisasi sungai citarum dengan program Citarum Harum. untuk mengetahui bagaimana progres program citarum harum mari kita simak diskusi ini.
#citarumharum #jawabarat #sungaicitarum
Tonton juga video Dialektika Official episode lainnya di :
Episode 1 : https://youtu.be/InGebTepIL8
Episode 2 : https://youtu.be/8CqMSVj3Tq8
Jangan lupa subscribe, tinggalkan komentar dan share. Follow:
- http://pasundannews.com/
- https://www.instagram.com/dialektikao...
- https://www.instagram.com/pasundannews/