Narasi Dokter

Episode 10 : Dokter Tapi Tentara ?


Listen Later

Halooo teman-teman semuanya! Selamat datang kembali di podcast narasi dokter, semoga sehat selalu ya, episode ini kita ngobrol-ngobrol dengan dokter @isidoragaluh yang merupakan seorang dokter dan juga seorang tentara atau dokter militer, penasaran kan bagaimana ceritanya menjadi seorang dokter dan menjadi seorang tentara? Langsung aja dengerin full di podcast ini ya, jangan lupa follow instagram @yukberkarya.id ya, semoga sehat selalu!

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Narasi DokterBy Podcast Narasi Dokter