Jurnal Celebes

Episode 4 - Wallacea, 20 Tahun Menjaga Bumi Luwu


Listen Later

WALLACEA didirikan pada Tanggal 05 Juni 2000, berkedudukan di Kabupaten  Luwu atau lebih akrab dikenal dengan nama Bumi Sawerigading yang  kemudian di Akta Notariskan pada Tanggal 04 Januari 2001 dengan Nomor  Akta 11 oleh Rahayu Sri Dewi, SH, Candidat Notaris pada Kantor Notaris –  PPAT Zirmayanto, SH. Dalam perjalanannya WALLACEA kemudian berubah  menjadi sebuah perkumpulan yang selanjutnya disebut Perkumpulan WALLACEA  Palopo berdasarkan hasil rapat pengurus tertanggal, 15 dan 18 Mei 2010

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Jurnal CelebesBy Jurnal Celebes