PUPR Bina Marga

Eps.41 - Pemanfaatan AI untuk Pemantauan Kondisi Permukaan Jalan


Listen Later

Kita sering kali tidak memiliki data yang aktual dan akurat

mengenai kondisi jalan, sehingga perencanaan pemeliharaan menjadi kurang tepat
sasaran. Selama ini, pemantauan kondisi jalan masih dilakukan secara manual,
para penilik jalan dan pengawas harus mencatat satu per satu per titik lokasi
kondisi jalan, diinput ke form manual, setelah itu baru direkapitulasi sehingga
proses ini memakan waktu yang lama untuk itu diperlukan solusi yang lebih
inovatif?

 

#sobatbinamarga 

Bagaimana potensi penggunaan AI sebagai tools baru dalam pemeliharaan
jalan? Simak selengkapnya Podcast Bincang Jalan dan Jembatan yang akan tayang
setiap hari Senin dan Kamis. Nyalakan notifikasimu agar tidak terlewat, ya!


#kementerianpupr #binamarga #sigapmembangunnegeri #menyambungnegeri #teknologi #inovatif #teknologiai #jalan

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

PUPR Bina MargaBy Ditjen Bina Marga Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat