Narasi Dokter

Genomic Talk Episode 1 : Genomic Inside Out


Listen Later

Genomic talks adalah segmen terbaru podcast narasi dokter, bekerja sama dengan NutrigenME by Kalbe

Dalam episode 1, saya ngobrol-ngobrol santai, dan berbincang dengan seorang dokter spesialis gizi klinik konsultan, yang mendalami mengenai nutrigenomik, yaitu dr. Ida Gunawan, M.S, Sp.GK(K), banyak insight yang didapatkan secara sederhana, mulai dari konsep genetik, konsep mengenai gen dan DNA, yang sekarang berkembang menjadi genomik dan nutrigenomik, juga saya kedatangan seorang narasumber lainnya yaitu Donito Mayorga, SE dimana beliau adalah Product Executive NutrigenME. Langsung aja dengerin full podcastnya, dan jangan lupa follow instagram narasi dokter dan kalbe NutrigenME ya.

Salam sehat selalu

---
Send in a voice message: https://anchor.fm/narasidokter/message
...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Narasi DokterBy Podcast Narasi Dokter