Share Inspiring Talks
Share to email
Share to Facebook
Share to X
Mengetahui apa yang menjadi visi Tuhan di dalam kehidupan kita.
Hello Youthcomers! Di Podcast kali ini kita bakal ngomongin satu tema yang relate banget di kalangan remaja-remaja masa kini nih. Kita bakal ngomongin hal-hal tentang pasangan, pacaran yang tidak sehat, pacaran yang terlewat batas, dan lain-lain. Semoga kita semua jadi tahu gimana sih cara memulai suatu hubungan supaya gak toxic, apa sih tanda-tanda kalau hubungan kita itu toxic atau kalau sudah terlanjur toxic respon kita harus gimana?
Tentang circle pertemanan/pergaulan yang melulu gosip dan ghibah, dan hal-hal lain yang dapat merugikan diri sendiri atau orang lain.
Tentang keseharian atau kebiasaan buruk yang dilakukan setiap hari, misalnya: bermain media sosial dan game hingga lupa waktu dan lupa saat teduh, jarang membersihkan tempat tidur, tidak mencuci piring setelah makan, tidak mengembalikan handuk pada tempatnya, dan hal-hal lain yang dapat merugikan diri sendiri atau orang lain.
The podcast currently has 17 episodes available.