Di Instagram, kehidupan seorang pengusaha muda Swain terlihat glamor dengan pakaian puluhan juta dan berbagai bisnis sukses yang digelutinya. Akan tetapi, tidak banyak yang tahu bahwa dia pernah mengalami masa-masa yang sangat sulit. Swain pernah ditipu temannya sendiri sebanyak 1 miliar, sampai ia harus menjual semua asetnya dan mulai lagi dari 0.