Sejak 1 Juli 2020, Indonesia resmi menjadi Vice Chair dari World Customs Organization (WCO) untuk region Asia Pasifik. Dengan menjadi vice chair, Indonesia ketambahan tugas penting dibidang Kepabeanan tidak hanya untuk Indonesia, tapi juga agar bisa mengakomodir seluruh otoritas Kepabeanan di kawasan Asia Pasifik. Lalu apa keuntungannya untuk Indonesia? Yuk temukan jawabannya di Podcast ini.