Ngobrol santai bareng Antariksa yang merupakan seorang seniman dan juga sejarawan. Episode ini akan membahas tuntas ketertarikan Antariksa akan zaman penjajahan Jepang; karya-karya instalasinya dari arsip zaman Jepang; dan bagaimana cara mendapatkan dana untuk penelitiannya terkait arsip zaman Jepang di berbagai negara. Podcast #MuseumTravelogue Talk Season 2 [Nyeni] Episode 4 ini dibawakan oleh Ajeng Arainikasih dalam Bahasa Indonesia. Cover: Antariksa - Co-Prosperity #4 (2019-2020).