Dalam episode PEREAKSI (Podcast Era Demokrasi) kali ini, Razzan memandu diskusi seru bersama tiga narasumber: Jihan, Farah, dan Nida. Mereka membahas tentang apa itu Demokrasi Liberal? Bagaimana sistem politik yang diterapkan Indonesia pada era 1950-an?. Mulai dari pengertian dasar, dinamika politik yang penuh tantangan, hingga kebijakan ekonomi yang dihadapi pada masa itu, diskusi ini memberikan wawasan mendalam tentang sejarah politik Indonesia. Dengan gaya pembawaan yang santai namun informatif, podcast ini mengajak pendengar memahami lebih jauh peran penting Demokrasi Liberal dalam perkembangan demokrasi Indonesia di era modern.