hai, minasan. saya riska dari pocket nihongo.
beberapa waktu lalu saya membaca salah satu komen seperti ini. demi kalian, so hari ini kita mau bahas lagu yoru ni kakeru
yang dibawakan oleh duo grup asal jepang. mungkin diantara teman-teman ada yang belum pernah grup musik asal jepang , yoasobi?
Yoasobi merupakan duo musik yang terdiri dari produser musik Vocaloid, Ayase dan vokalis wanita, Ikura. Lagu pertama yang mereka liris adalah Yoru ni kakeru atau dalam bahasa Indonesia artinya berlari di malam hari, yang berhasil menempati peringkat 1 di Billboard Japan pada 1 Juni, 2020. Wow, keren yaa, Minna san!
Alur cerita dalam lagu ini diangkat dari sebuah cerita pendek yang kemudian dijadikan sebuah lirik lagu. Seperti apa isi liriknya???????????