Di Episode kali ini ada suasana baru, teman baru dan, obrolan baru. Topik kali Kita ini akan mengulik salah satu lagu yang hitz pada tahun lalu, yaitu Adu Rayu, dibawakan oleh 2 musisi, dan 1 musikus legenda. Penasarankan?? Skuuyyy langsung aja dengerin...