PolGov Podcast

Pulang dan Membangun Kampung Halaman, Siapa Takut? | Belajar Pemberdayaan Desa atau Kampung Berbasis Kearifan Lokal bersama Dicky Senda


Listen Later

Dicky Senda, sosok muda asal Mollo, Kabupaten Timor Tengah Selatan, Nusa Tenggara Timur. Ia seorang penulis juga seorang pendidik. Sejak lima tahun lalu, ia pulang kampung dan membangun komunitas berbasis lokalitas bernama Lakoat Kujawas. Dicky Senda memberdayakan warga melalui reproduksi pengetahuan lokal, gerakan literasi, pengarsipan resep, dan menggali potensi dari sumber daya alam di sekitar mereka.

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

PolGov PodcastBy PolGov Podcast (DPP UGM)