Ruang Publik

Saling Peduli kepada Disabilitas


Listen Later

Pemenuhan hak disabilitas hingga saat ini masih belum dilakukan secara penuh. Namun, kita kerap menjumpai gerakan masyarakat yang justru membantu sesama dalam memenuhi hak. Seperti akses kursi roda hingga toilet untuk disabilitas. Ini seperti yang dilakukan UCP Roda untuk Kemanusiaan (UCPRUK) Indonesia.

Namun, gerakan ini tentu tak bisa dilakukan sendirian. Perlu adanya gerakan yang lebih besar agar pemerataan hak disabilitas bisa tercapai. Lalu bagaimana cerita UCP Roda untuk Kemanusiaan bergerak menyalurkan kursi roda untuk sesama? Berikut perbincangan Vitri Angreni bersama Aktivis Disabilitas/ Staf Advokasi UCP Roda Untuk Kemanusiaan Indonesia, Sri Lestari.

**Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke [email protected]



...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Ruang PublikBy KBR Prime


More shows like Ruang Publik

View all
Indonesian News - NHK WORLD RADIO JAPAN by NHK WORLD-JAPAN

Indonesian News - NHK WORLD RADIO JAPAN

3 Listeners