
Sign up to save your podcasts
Or


Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI hingga saat ini sudah melaksanakan tiga kali debat capres dan cawapres dari total lima kali debat. Debat ini diadakan sebagai sarana bagi calon presiden dan calon wakil presiden mengadu gagasan dan solusi soal permasalahan yang ada di Indonesia, sebelum pelaksanaan pemilu.
Sebelumnya KPU RI menetapkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2024 ada sebanyak 204,8 juta pemilih. Sebanyak 56% dari total pemilih merupakan pemilih muda. Menurut Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), pemilih yang pilihan politiknya masih bisa berubah atau swing voters didominasi oleh pemilih muda.
Lantas, apakah debat capres dan cawapres bisa mengangkat isu yang menjadi perhatian anak muda? Dan seperti apa pengaruhnya pada pilihan mereka saat pemilu nanti?
Di Ruang Publik KBR akan kita bahas soal ini bersama Aditya Perdana, Pakar Ilmu Politik Universitas Indonesia dan Try Luthfi Nugroho, Public Affairs Lead di Bijak Memilih.
*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke [email protected]
By KBR PrimeKomisi Pemilihan Umum (KPU) RI hingga saat ini sudah melaksanakan tiga kali debat capres dan cawapres dari total lima kali debat. Debat ini diadakan sebagai sarana bagi calon presiden dan calon wakil presiden mengadu gagasan dan solusi soal permasalahan yang ada di Indonesia, sebelum pelaksanaan pemilu.
Sebelumnya KPU RI menetapkan Daftar Pemilih Tetap (DPT) Pemilu 2024 ada sebanyak 204,8 juta pemilih. Sebanyak 56% dari total pemilih merupakan pemilih muda. Menurut Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo), pemilih yang pilihan politiknya masih bisa berubah atau swing voters didominasi oleh pemilih muda.
Lantas, apakah debat capres dan cawapres bisa mengangkat isu yang menjadi perhatian anak muda? Dan seperti apa pengaruhnya pada pilihan mereka saat pemilu nanti?
Di Ruang Publik KBR akan kita bahas soal ini bersama Aditya Perdana, Pakar Ilmu Politik Universitas Indonesia dan Try Luthfi Nugroho, Public Affairs Lead di Bijak Memilih.
*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke [email protected]

3 Listeners