Salah satu anak perusahaan BUMN baru-baru ini mengimplementasikan solusi Hyperconverged untuk software memonitoring pembangkit. Dengan tingginya kebutuhan proses data yang cepat, akurat, dan efisien, maka Berca Hardayaperkasa merekomendasikan HPE SimpliVity jadi solusi yang paling tepat. SimpliVity memiliki empat kelebihan yang tidak dimiliki di solusi manpun, yaitu Hyperefficient, hyperprotected, hypermanageable dan hyperavailable.