Hai, Sobat Tropmed. Hari Demam Berdarah Dengue se-Asia Tenggara (ASEAN Dengue Day) diperingati setiap 15 Juni 2023.
Untuk memperingatinya, dalam podcast Tropmed Talk episode ke-15 ini, Pusat Kedokteran Tropis UGM bersama dr. Eggi Arguni, M.Sc., Ph.D., Sp.A(K) bercengkerama seru seputar DBD dan inovasi pencegahan penyakitnya yang telah berjalan selama ini.
Kalau inovasinya sudah ada, apakah lantas kita sudah boleh terlena? Untuk mengetahui jawabannya, yuk, saksikan Tropmed Talk kali ini hingga usai.
#tropmedtalk #tropmedugm #tropicalmedicine #centertropicalmedicine #aseandengueday #demamberdarah #dengue #innovation