Ruang Publik

Usulan Lockdown dan Dampak Ekonominya


Listen Later

Pemerintah tengah mengkaji dan mempertimbangkan untuk mengarantina wilayah atau lockdown di wilayah-wilayah zona merah.

Ini direncanakan karena saat ini jumlah kota/kabupaten yang masuk ke dalam zona merah atau risiko tinggi Covid-19 bertambah 12 wilayah, sehingga totalnya menjadi 29 kota/kabupaten.

Padahal kota-kota tersebut merupakan kota terbesar dalam penyumbang Produk Domestik Bruto. Lantas bagaimana upaya pertimbangan penyelamatan ekonomi warga di tengah penanganan pandemi? untuk membahasnya, kita akan simak penjelasan Ketua Asosiasi UMKM Indonesia (Akumindo), Muhammad Ikhsan Ingratubun dan Direktur Eksekutif Institute for Development on Economics and Finance (Indef), Tauhid Ahmad.

*Kami ingin mendengar saran dan komentar kamu terkait podcast yang baru saja kamu simak, melalui surel ke [email protected]

...more
View all episodesView all episodes
Download on the App Store

Ruang PublikBy KBR Prime


More shows like Ruang Publik

View all
Indonesian News - NHK WORLD RADIO JAPAN by NHK WORLD-JAPAN

Indonesian News - NHK WORLD RADIO JAPAN

3 Listeners