Jelang pergantian pemerintahan pada 20 Oktober mendatang PDIP menjadi satu-satu partai Parlemen yang masih belum menentukan sikap apakah akan bergabung pada pemerintahan atau sebagai oposisi. Namun belakangan presiden terpilih Prabowo Subianto menyebut Ketum PDIP Megawati Soekarno Putri menitipkan salam kepada dirinya melalui MenPAN-RB yang juga kader PDIP Abdullah Azwar Anas.
Apakah ini pertanda bahwa kedua sudah berkomunikasi terkait sikap PDIP? Atau hanya bisa dimaknai titip salam sebagai upaya ketok pintu? Anchor CNN Indonesia Bram Herlambang membahas ini bersama Politisi PDI Perjuangan Guntur Romli dan Direktur Eksekutif Indostrategic Ahmad Khoirul Umam.
Website: www.cnnindonesia.com
Facebook: / cnnindonesia
Instagram: / cnnindonesiatv
Twitter: / cnniddaily
TikTok: / cnnindonesia
Spotify: CNN Indonesia
https://youtu.be/05qhFM3NPz0?si=ve8cfzlGzFbQhnSa