Jadi hari ini kita akan membahas tentang etika bersosial media bersama salah satu penulis cerita di wattpad yang tulisannya ini populer salah satunya berjudul "gangster" yang sudah di baca oleh lebih dari 15 juta pengguna wattpad, lalu diterbitkan menjadi sebuah novel, " selalu jadikan semua komentar netizen negatif atau positif itu sebagai motivasi untuk menulis lebih baik lagi, jadi gak pernah kekurangan minat dalam berkarya justru lebih giat lagi dalam berkarya, karena sebagai penulis berusaha sebaik mungkin dan berusaha menanggapi positif, bahwa aku bisa dan aku layak karena mimpi aku ada di tangan aku, cuma aku yang bisa memutuskan untuk mewujudkan atau berhenti "
Dosen : Sukma Alam, S.I.KOM,M.I.KOM
Syahra Amanda h. (2071503367)
Umurifa Afinah (2071500975)
Tri Nurcayani (2071500967)
Siprianus Prasrahman Daeli (2071500942)
Faisal Maajid Ibrahim (2071503433)
#UASPerkembanganICT #MediaSosial #SosialMedia #tugasperkembanganict