Membaca Alkitab pada pagi hari jangan seperti waktuwaktu biasa yang sekaligus membaca habis. Kita harus membaca dan merenungkan, sambil berdoa. Anda membaca satu kata, satu kalimat, dua kalimat atau satu ayat, dua ayat lalu mendoakannya. Jangan terus membaca sampai habis, perlu membaurkan doa dalam pembacaan Alkitab.